Timnas Basket Indonesia Petik Pelajaran Usai Dikalahkan Thailand
Timnas basket Indonesia mengawali Kualifikasi Piala Asia 2025 putaran pertama dengan kalah dari Thailand 56-73. Hasil ini jadi pelajaran besar bagi Agassi Goantara Cs untuk laga berikutnya. Tampil di Nimibutr…
Kaki Kanan Mematikan Galeno si Penjebol Gawang Arsenal
Di menit-menit akhir Porto vs Arsenal, Galeno menyepak si kulit bundar yang lantas meluncur mulus ke dalam gawang Arsenal. Itu adalah gol kelimanya di Liga Champions musim ini, yang kesemuanya…
Mbappe Segera ke Madrid, Free Transfer yang Tidak Free
Kylian Mbappe sepakat hijrah ke Real Madrid musim depan dengan status bebas transfer musim depan. Meski begitu, kepindahannya jauh dari kata gratis. Jurnalis Guillem Balague dalam laporannya di BBC menulis…
Suka Tidak Suka, Inilah The Next Conor McGregor
Ian Garry terus menang di UFC. Suka tidak suka, dia adalah ‘The Next Conor McGregor’, yang sama-sama berasal dari Irlandia! Pada UFC 298, Minggu (18/2) Ian Garry Hadapi Geoff Neal.…
Ditanya Peluang Damai dengan Rossi, Marc Marquez: Jangan Tanya Saya!
Hubungan Marc Marquez dengan Valentino Rossi sudah lama kurang baik. Baby Alien menegaskan bahwa usaha untuk berdamai jangan ditanyakan padanya. Hubungan Marc Marquez dengan Rossi memanas sejak 2015. Insiden MotoGP…
MotoGP: Quartararo Suka Rivalitas Sehat dengan Alex Rins
Tim Yamaha diperkuat oleh Fabio Quartararo dan Alex Rins. El Diablo menyukai rivalitas sehat dengan rekan setim barunya. Pada awal musim ini, Alex Rins pindah ke Yamaha. Dia datang dari…
Ini Modal Chelsea Hadapi Raksasa Manchester City
Manchester City vs Chelsea akan bermain tengah malam nanti. Mauricio Pochettino menyebut, modal The Blues nanti harus main berani! Manchester City vs Chelsea jadi laga big match Liga Inggris pekan…
F1 Powerboat di Danau Toba Bulan Depan, Begini Persiapannya
F1 Powerboat 2024 kembali dihelat di Danau Toba bulan depan. Segala persiapan sudah dilakukan, termasuk soal hiburan di ajang tersebut. Ini adalah kali kedua Danau Toba mendapat kehormatan menggelar event…
Timnas Argentina Mau Main Lagi di Indonesia?
Timnas Argentina akan memainkan laga uji coba bulan Maret mendatang. Indonesia kabarnya jadi salah satu dari empat negara tujuan Lionel Messi cs. Argentina dijadwalkan menghadapi dua tim Afrika, Nigeria dan…
Liga Champions: Man City Sudah 21 Gol, Masih Paling Subur Sejauh Ini
Di fase grup Liga Champions, Manchester City menjadi tim paling produktif. Predikat itu ditegaskan City di leg pertama 16 besar lewat tambahan 3 gol. Melawat ke markas FC Copenhagen, Rabu…